‟Pembentukkan Karakter Kepemimpinan Mahasiswa Melalui Organisasi Kemahasiswaan Fakultas Tarbiyah Dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi‟

Mak'ruf, Sahrudin (2023) ‟Pembentukkan Karakter Kepemimpinan Mahasiswa Melalui Organisasi Kemahasiswaan Fakultas Tarbiyah Dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi‟. Other thesis, UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi.

[thumbnail of 203180123 PEMBENTUKAN KEPEMIMPINAN MAHASISWA MELALUI ORGANISASI KEMAHASISWAAN FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI - akmal saputra.pdf] Text
203180123 PEMBENTUKAN KEPEMIMPINAN MAHASISWA MELALUI ORGANISASI KEMAHASISWAAN FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI - akmal saputra.pdf - Accepted Version

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pembentukkan karakter mahasiswa
melalui organisasi di dalam kampus. Penelitian ini menggunakan pendekatan
kualitatif dengan metode deskriptif. Teknik Pengumpulan data pada penelitian
ini dengan wawancara, observasi, dan studi dokumentasi. Teknik analisis yang
digunakan yaitu dengan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa banyak terdapat kegiatan-kegiatan didalam
organisasi yang bernilai positif. Adapun cara pembentukan karaktermahasiswa
dalam berorganisasi beragam, mulai dari kegiatan PKMD (Pelatihan
Kepemimpinan Mahasiswa Dasar), seminar, study tour, bakti sosial, dan
pengembangan diri lainya. Penyusunan program dan kegiatan Dema dan Sema
melibatkan Pembina Sema dan Dema disertai kontrol dari Wakil Dekan III
Bidang Kemahasiswaan dan Kerja Sama Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN
STS Jambi. Selain itu nilai sosial yang tinggi didalam organisasi serta bentuk
komunikasi yang aktif setidaknya menjadi bekal mahasiswa dalam terjun ke
dalam masyarakat.
Kata Kunci: Peranan, Organisasi Mahasiswa

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan keguruan > Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Dinda Arynomi Milenia Putri
Date Deposited: 07 Jun 2024 08:22
Last Modified: 07 Jun 2024 08:22
URI: https://repository.uinjambi.ac.id/id/eprint/897

Actions (login required)

View Item
View Item