Yanata, Fadli (2023) Peran Jurnalisme Warga Dalam Media Sosial (Studi Pada Masyarakat Perumnas Griya Aur Duri Indah Mendalo Darat Kabupaten Muaro Jambi). Other thesis, UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi.
Full text not available from this repository.Abstract
Penelitian ini dilatar belakangi fenomena Adanya prioditas dalam
penerbitan (media masa cetak) ataupun penayangan (media massa
elektronik)menjadi satu kendala untuk memenuhi kebutuhan masyarakat akan
informasi. Dari situ timbula gagasan untuk melibatakan masyarakat berprtisipasi
dalam memberi informasi yang dikenal dengan istilah jurnalisme warga (citizen
journalism).
Metode penelitian yang penulis gunakan adalah kualiatif deskriptif,
Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. orang
informan/responden penelitian telah penulis wawancara disertai observasi sejak
tanggal 02 November 2021. Disertai pengumpulan dokumen-dokumen yang
dibutuhkan peneliti guna mencari dan menggali informasi lebih komprehensif.
Hasil penelitian ini menemukan : Berita hari ini tidak hanya milik jurnalis,
tetapi juga milik semua orang yang ingin berbagi informasi melalui berita warga.
Jurnalisme warga salah satunya, menyediakan media massa untuk semua warga
negara, seperti menjadi jurnalis profesional. Karena orang melakukan aktivitas
berita dari mencari dan mengumpulkan, mengubahnya menjadi berita untuk
memenuhi kebutuhan beberapa media massa. Tujuannya hanya untuk
menyampaikan informasi dengan unsur-unsur yang layak diberitakan kepada
banyak orang. Di era modern, dengan kecepatan penerbitan yang lebih cepat dan
cakupan yang lebih luas, banyak muncul wartawan informal, yaitu wartawan yang
dapat dengan bebas menulis dan melaporkan peristiwa dan informasi berita.
Karena nilai akurasi berita yang ditulis oleh wartawan dengan tingkat teknis yang
rendah di bidang ini, maka teori penulisan berita tidak cocok untuk penulisan
berita.Misalnya 5w+1h dalam penulisan berita harus diterapkan.Oleh karena itu,
dalam menulis berita.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Fakultas Dakwah > Jurnalistik Islam |
Depositing User: | Perpustakaan UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi |
Date Deposited: | 30 May 2024 07:57 |
Last Modified: | 02 Oct 2024 01:30 |
URI: | https://repository.uinjambi.ac.id/id/eprint/477 |