Penerapan E-Government melalui Aplikasi Sistem Kependudukan Online (SIPADUKO) di Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Jambi

Putri, Erika Melysandi (2023) Penerapan E-Government melalui Aplikasi Sistem Kependudukan Online (SIPADUKO) di Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Jambi. Other thesis, UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi.

[thumbnail of ERIKA MELYSANDI PUTRI 105190188 PENERAPAN E-GOVERNMENT MELALUI APLIKASI KEPENDUDUKAN ONLINE (SIPADUKO) DI DINAS KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL KOTA JAMBI - DinNi Foto Copy.pdf] Text
ERIKA MELYSANDI PUTRI 105190188 PENERAPAN E-GOVERNMENT MELALUI APLIKASI KEPENDUDUKAN ONLINE (SIPADUKO) DI DINAS KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL KOTA JAMBI - DinNi Foto Copy.pdf - Accepted Version

Download (2MB)

Abstract

melalui pelayanan aplikasi Sipaduko Pemerintah Kota Jambi di Dinas
Kependudukan dan Catatan Sipil, untuk mengetahui hambatan dalam pelayanan
aplikasi Sipaduko Pemerintah Kota Jambi di Dinas Kependudukan dan Catatan
Sipil dan untuk mengetahui solusi pelayanan pada aplikasi Sipaduko Pemerintah
Kota Jambi di Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil. Metode penelitian yang
digunakan oleh peneliti adalah dengan pendekatan kualitatif. Hasil penelitian ini
adalah: 1) Penerapan konsep E-Government melalui aplikasi SIPADUKO pada

Dinas Dukcapil Kota Jambi telah memenuhi indikator pengembangan konsep E-
Government, yaitu Support, Capacity dan Value. 2) Kendala yang dihadapi dalam

penerapan e-government dan pelayanan publik melalui aplikasi SIPADUKO pada
Dinas Dukcapil Kota Jambi. Solusi terkait kendala pemulihan aplikasi
SIPADUKO adalah melalui sosialisasi dan pemecahan masalah melalui pelayanan
via offline atau datang langsung ke kantor. Solusi terkait kendala berkaitan
dengan kegagapan masyarakat terhadap teknologi, dalam hal ini terkait website
dan aplikasi SIPADUKO adalah melalui edukasi dan sosialisasi pada masyarakat
ketika datang ke kantor dan pembuatan tutorial penggunaan layanan Adminduk
melalui aplikasi SIPADUKO. Solusi terkait kendala berkaitan dengan media
sosial dan penggunaan website SIPADUKO adalah melalui sosialisasi pada
masyarakat untuk mengakses aplikasi SIPADUKO melalui layanan website
sebagai pengganti aplikasi berbasis android.
Kata Kunci: E-Government, Dinas Dukcapil Kota Jambi, Aplikasi

SIPADUKO

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: J Political Science > JC Political theory
Divisions: Fakultas Syariah > Ilmu Pemerintahan
Depositing User: Perpustakaan UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi
Date Deposited: 30 May 2024 03:41
Last Modified: 30 May 2024 03:43
URI: https://repository.uinjambi.ac.id/id/eprint/410

Actions (login required)

View Item
View Item