Peran Pemerintah Kota Jambi Dalam Mewujudkan Kota Jambi Ramah Lanjut Usia.

Zahra, Intan Rudatul (2023) Peran Pemerintah Kota Jambi Dalam Mewujudkan Kota Jambi Ramah Lanjut Usia. Other thesis, UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi.

[thumbnail of SKRIPSI INTAN RAUDATUL ZAHRA - Muhadi Siregar.pdf] Text
SKRIPSI INTAN RAUDATUL ZAHRA - Muhadi Siregar.pdf - Accepted Version

Download (2MB)

Abstract

Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui Peran Pemerintah Kota Jambi dalam
mewujudkan Kota Jambi Ramah Lansia. Perlu adanya peran fasilatatif, peran
edukasi, serta peran teknis dari Dinas Sosial untuk keberlangsungan hidup para
lansia terlantar di Kota Jambi. Penelitian ini dilakukan di Dinas Sosial Kota Jambi
dengan menggunakan pendekatan kualitatif, melalui tahapan observasi,
wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Lanjut Usia
merupakan laki-laki ataupun perempuan yang berusia 60 tahun keatas atau lebih
ditandai dengan adanya perubahan fisik dan psikologis yang cenderung mengarah
ke penyesuaian diri yang buruk dan hidupnya tidak bahagia. Di usia senja terdapat
banyak lansia terlantar secara ekonomi maupun secara pengasuh. Dalam proses
keberlangsungan hidup lansia, mereka membutuhkan dukungan keluarga maupun
material. Dinas Sosial Kota Jambi memberikan bantuan berupa sembako dan uang
tunai terhadap lansia terlantar secara ekonomi. Sedangkan, bagi lansia terlantar
secara pengasuh Dinas Sosial melakukan pendataan secara benar agar lansia dapat
disalurkan untuk tinggal di Panti Sosial Tresna Budi Luhur Jambi. Hal ini
bertujuan agar lansia dapat hidup secara layak baik dari jasmani, rohani dan
sosialnya.
Kata Kunci: Peran Pemerintah, Lansia Terlantar, Bantuan Sosial.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: J Political Science > JA Political science (General)
Divisions: Fakultas Syariah > Ilmu Pemerintahan
Depositing User: Perpustakaan UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi
Date Deposited: 30 May 2024 01:12
Last Modified: 30 May 2024 01:12
URI: https://repository.uinjambi.ac.id/id/eprint/356

Actions (login required)

View Item
View Item