PENGARUH MOTIVASI DIRI TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA EKONOMI SYARIAH UIN STS JAMBI

Syaputra, Alroy (2023) PENGARUH MOTIVASI DIRI TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA EKONOMI SYARIAH UIN STS JAMBI. Other thesis, UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi.

[thumbnail of Alroy Syaputra 501171499 Pengaruh Motivasi Diri Terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa Ekonomi Syariah UIN STS Jambi - Alroy Saputra-15-23.pdf] Text
Alroy Syaputra 501171499 Pengaruh Motivasi Diri Terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa Ekonomi Syariah UIN STS Jambi - Alroy Saputra-15-23.pdf

Download (262kB)

Abstract

Penelitian ini berjudul Pengaruh Motivasi Diri Terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa Ekonomi Syariah UIN STS Jambi. Tujuan dari penelitian ini adalah Untuk mengetahui pengaruh motivasi diri terhadap minat berwirausaha mahasiswa prodi ekonomi syariah angkatan 2019-2020 UIN STS Jambi. Metode penelitian yang digunakan oleh peneliti adalah dengan pendekatan kuantitatif. Dari hasil uji regresi ditemukan bahwa Motivasi Diri berpengaruh signifikan terhadap Minat berwirausaha mahasiswa prodi ekonomi syariah angkatan 2019-2020 UIN STS Jambi. Variabel Motivasi Diri memiliki pengaruh sebesar 16,7% terhadap variabel Minat Berwirausaha dan untuk sisanya sebesar 83,3% dipengaruhi oleh faktor lain.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Mahdianto Mahdianto
Date Deposited: 31 Oct 2024 07:03
Last Modified: 31 Oct 2024 07:03
URI: https://repository.uinjambi.ac.id/id/eprint/1670

Actions (login required)

View Item
View Item