“Pengaruh Harga dan Produksi Karet Terhadap Pendapatan Petani Karet di Desa Aurcino Kec.VII Koto Kabupaten Tebo”.

Sari, Kartika (2022) “Pengaruh Harga dan Produksi Karet Terhadap Pendapatan Petani Karet di Desa Aurcino Kec.VII Koto Kabupaten Tebo”. Other thesis, UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi.

[thumbnail of KARTIKA SARI 501180036 PENGARUH  HARGA DAN PRODUKSI KARET TERHADAP PENDAPATAN PETANI KARET DI DESA AURCINO KECAMATAN VII KOTO KABUPATEN TEBO - kartika sari.pdf] Text
KARTIKA SARI 501180036 PENGARUH HARGA DAN PRODUKSI KARET TERHADAP PENDAPATAN PETANI KARET DI DESA AURCINO KECAMATAN VII KOTO KABUPATEN TEBO - kartika sari.pdf - Accepted Version

Download (3MB)

Abstract

Skripsi ini membahas dan bertujuan untuk mengetahui tentang pengaruh Harga
dan Produksi Karet Terhadap Pendapatab Petani Karet di Desa Aurcino Kec.VII
Koto Kabupaten Tebo. Data penelitian ini adalah data primer yang diperoleh
langsung dari sumber pertama baik dari individu atau perorangan seperti hasil
pengisian kuesioner. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan
menggunakan metode analisis regresi linear berganda yang dibantu dengan
software SPSS (Statistic Package For Social Science) 22. Hasil penelitian yang
dilakukan menunjukkan bahwa (1) harga karet berpengaruh positif dan signifikan
terhadap pendapatan petani karet di Desa Aurcino Kec.VII Koto Kabupaten Tebo.
(2) Produksi Karet berpengaruh Positif dan Signifikan terhadap pendapatan petani
karet di Desa Aurcino Kec.VII Koto Kabupaten Tebo. (3) Harga dan Produksi
karet berpengaruh signifikan terhadap pendapatan petani di Desa Aurcino Kec.VII
Koto Kabupaten Tebo.

Kata Kunci : Pendapatan Petani Karet, Produksi Karet, Harga karet

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Perpustakaan UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi
Date Deposited: 27 May 2024 03:45
Last Modified: 27 May 2024 03:45
URI: https://repository.uinjambi.ac.id/id/eprint/146

Actions (login required)

View Item
View Item