MAIMUNA, MAIMUNA and Yusuf, Umar and Idris, Idris (2021) STRATEGI KEPOLISIAN DALAM PENANGANAN DEMONTRASI MASSA DI KEPOLISIAN RESOR TEBO PROVINSI JAMBI. Skripsi thesis, UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi.
![]() |
Text (STRATEGI KEPOLISIAN DALAM PENANGANAN DEMONTRASI MASSA DI KEPOLISIAN RESOR TEBO PROVINSI JAMBI)
SKRIPSI MAIMUNA.pdf - Published Version Download (1MB) |
Abstract
Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui dan membahas tentang Strategi Kepolisian Dalam Penanganan Demonstrasi Massa Di Kepolisian Resor Tebo Provinsi Jambi. Peristiwa Demonstrasi saat ini sudah menjadi budaya bangsa Indonesia. Demonstrasi sering dijadikan alat politik, atau alat untuk menyampaikan kepentingan sekelompok maupun kepentingan individu yang berseberangan. Demontrasi adalah kegiatan yang dilakukan seorang atau lebih untu mengeluarkan pikiran dengan lisan maupun tulisan dan sebagainya secara demostratif di muka umum. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini melalui cara observasi, wawancara dengan pihak terkait, meminta data-data dan dokumentasi. Masalah yang terjadi yaitu bagaimana strategi kepolisian dalam penanganan demonstrasi massa, upaya kepolisian dalam penanganan demonstrasi massa yang anarkis dan demonstrasi menurut hukum islam. strategi kepolisian dalam penanganan demonstrasi dilakukan dengan dua startegi persiapan dan pelaksanaan strategi tersebut sudah baik. Upaya kepolisian dalam penanganan demonstrasi massa yang anarkis sudah menurut undang-undang no 1 tahun 2010, ada tiga upaya yang dilakukan yaitu upaya pre-entiv upaya preventif upaya refresif. pihak kepolisian sudah melakukan upaya untuk menangani demonstrasi yang anark, sebaiknya baik pihak demontrasi dan kepolisisian untuk saling menjaga agar tidak terjadi hal yang merugikan. menurut hukum islam demonstrasi/unjuk rasa boleh saja dilakukan selam tidak terjadi anarkis.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Keywords / Katakunci: | Strategi Kepolisian Dalam Penanganan Demontrasi Massa |
Subjects: | 000 Karya Umum 300 Ilmu Sosial > 320 Ilmu Pemerintahan; Ilmu Politik |
Divisions: | Fakultas Syariah > Ilmu Pemerintahan |
Depositing User: | Fakultas Syariah |
Date Deposited: | 25 Oct 2021 07:39 |
Last Modified: | 25 Oct 2021 07:40 |
URI: | http://repository.uinjambi.ac.id/id/eprint/9538 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |